Sabtu, 28 November 2009

RPP BEKERJA DENGAN MESIN UMUM

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1

Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Menentukan persyaratan kerja
Indikator : Gambar, instruksi dan spesifikasi dipahami dan dimengerti.
Pertemuan Ke- : 1
Alokasi Waktu : 10 JP
________________________________________

II. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Siswa dapat Mengidentifikasi gambar kerja.
 Siswa dapat Mengidentifikasi benda kerja yang akan dikerjakan.
 Siswa dapat Mengidentifikasi yang berkenaan dengan pekerjaan.

III. MATERI AJAR
 Pengideintifikasian gambar kerja
 Pengidentifikasian benda kerja yang akan dikerjakan
 Pengidentifikasian yang ber-kenaan dengan pekerjaan

IV. METODE PEMBELAJARAN
 Ceramah.
 Tanya Jawab.
 Pengerjaan Soal-soal latihan.
 Praktek.

V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal
 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
 Kegiatan Inti
 Mengidentifikasi gambar kerja
 Mengidentifikasi benda kerja yang akan dikerjakan
 Mengidentifikasi yang berkenaan dengan pekerjaan
 Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.

VI. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas
• Alat potong
• Benda Kerja

VII. PENILAIAN
> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1
Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Menentukan urutan pekerjaan
Indikator : a. Rangkaian dari proses termasuk menyetel benda kerja
untuk mendapatkan efisiensi maksimum dan mendapatkan spesifikasi kerja dapat disusun
b. Material yang dipilih sudah sesuai dengan yang diper-
syaratkan.
Pertemuan Ke- : 2
Alokasi Waktu : 10 JP
________________________________________

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
• Siswa dapat Menggunakan alat dan mencekam benda yang sesuai prosedur
• Siswa dapat Mengidentifikasi proses pengerjaan
• Siswa dapat Mengidentifikasi mesin dan alat yang akan digunakan
• Siswa dapat Mengidentifikasi pencekaman benda kerja.
• Siswa dapat Mengidentifikasi bahan baku benda kerja.
• Siswa dapat Melaksanakan pence-kaman benda kerja.

II. MATERI AJAR
• Pengdentifikasian proses penger-jaan
• Pengidentifikasian mesin dan alat yang akan digunakan
• Pengidentifikasian pencekaman benda kerja.
• Pengidentifikasian bahan baku benda kerja.

III. METODE PEMBELAJARAN
a. Ceramah.
b. Tanya Jawab.
c. Pengerjaan Soal-soal latihan.
d. Praktek.

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal
 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
b. Kegiatan Inti
• Menggunakan alat dan mencekam benda yang sesuai prosedur
• Mengidentifikasi proses pengerjaan
• Mengidentifikasi mesin dan alat yang akan digunakan
• Mengidentifikasi pencekaman benda kerja.
• Mengidentifikasi bahan baku benda kerja.
• Melaksanakan pence-kaman benda kerja.
c. Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.



V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas
• Alat potong
• Benda Kerja

VI. PENILAIAN
> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek










































RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1
Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Memilih dan menentukan perkakas
Indikator : a. Alat potong yang sesuai dengan pekerjaan, penga-
sahan dan bentuk yang dibutuhkan dapat dipilih.
b. Alat potong dapat dipa-sang dengan posisi yang benar.
Pertemuan Ke- : 3 & 4
Alokasi Waktu : 20 JP
________________________________________

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
• Siswa dapat Mengasah alat potong sesuai pro-sedur
• Siswa dapat Mengasah alat potong sesuai pro-sedur
• Siswa dapat Memahami alat potong dan penggunaannya
• Siswa dapat Memahami sifat geo-metri dan kegunaan alat potong untuk ber-
bagai jenis bahan baku
• Siswa dapat Memahami pengasah-an alat potong
• Siswa dapat Memahami pengguna-an alat potong yang sesuai dengan peker-jaan
• Siswa dapat Siswa dapat Melakukan pengasah-an alat potong
• Siswa dapat Melaksanakan pema-sangan alat potong
• Siswa dapat Menyetel mesin sesuai dengan penggunaan alat potong
• Siswa dapat Melaksanakan pence-kaman benda kerja pada mesin.
• Siswa dapat Memahami metoda dan berbagai cara pemasangan alat potong
• Siswa dapat Melaksanakan proses pemesinan dengan mengikuti prosedur keselamatan.

II. MATERI AJAR
• Pengidentifikasian alat potong dan penggunaannya
• Pengidentifikasian sifat geometri dan kegunaan alat potong untuk berbagai jenis bahan baku
• Pengasahan alat potong
• Pengidentifikasian penggunaan alat potong yang sesuai dengan pekerjaan
• Metoda dan berbagai cara pemasangan alat

III. METODE PEMBELAJARAN
a. Ceramah.
b. Tanya Jawab.
c. Pengerjaan Soal-soal latihan.
d. Praktek.

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal
 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
b. Kegiatan Inti
• Mengasah alat potong sesuai pro-sedur
• Mengasah alat potong sesuai pro-sedur
• Memahami alat potong dan penggunaannya
• Memahami sifat geo-metri dan kegunaan alat potong untuk ber-bagai jenis bahan baku
• Memahami pengasah-an alat potong
• Memahami pengguna-an alat potong yang sesuai dengan peker-jaan
• Melakukan pengasah-an alat potong
• Melaksanakan pema-sangan alat potong
• Menyetel mesin sesuai dengan penggunaan alat potong
• Melaksanakan pence-kaman benda kerja pada mesin.
• Memahami metoda dan berbagai cara pemasangan alat potong
• Melaksanakan proses pemesinan dengan mengikuti prosedur keselamatan.
c. Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.

V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas
• Alat potong
• Benda Kerja

VI. PENILAIAN
> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek


























RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1
Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Mengoperasikan mesin
Indikator : a. Teknik dasar penandaan dilakukan sesuai kebutuh-an
b. Parameter pemesinan diatur sesuai persyaratan
pekerjaan dan umur maksimum alat potong.
c. Pemasangan benda kerja atau pengkleman dilaku-
kan tanpa merusak produk dan aman.
d. Pelaksanaan proses peme-sinan dengan aman dila-
kukan mengikuti semua aturan, prosedur kesela-matan,
dan baju pelindung dan peralatan.
Pertemuan Ke- : 5 & 6
Alokasi Waktu : 20 JP
________________________________________

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
• Siswa dapat Menandai/ meng-gambar benda benda kerja sesuai prosedur
• Siswa dapat Menggunakan alat dan mencekam benda yang sesuai prosedur
• Siswa dapat Memahami penandaan benda kerja sebelum dikerjakan
• Siswa dapat Memahami pengguna-an mesin sesuai dengan penggunaan alat potong
• Siswa dapat Memahami pencekam-an benda kerja pada mesin.
• Siswa dapat Memahami keselamat-an dan kesehatan kerja pada proses pe-mesinan.
• Siswa dapat Menandai/ meng-gambar benda kerja sebelum pengerjaan.

II. MATERI AJAR
 Penandaan benda kerja sebelum dikerjakan
 Pengidentifikasian penggunaan mesin sesuai dengan penggunaan alat potong
 Pengidentifikasian pencekaman benda kerja pada mesin.
 Pengidentifikasian keselamatan dan kesehatan kerja pada proses pemesinan.

III. METODE PEMBELAJARAN
a. Ceramah.
b. Tanya Jawab.
c. Pengerjaan Soal-soal latihan.
d. Praktek.

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal

 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
b. Kegiatan Inti
 Menandai/ meng-gambar benda benda kerja sesuai prosedur
 Menggunakan alat dan mencekam benda yang sesuai prosedur
 Memahami penandaan benda kerja sebelum dikerjakan
 Memahami pengguna-an mesin sesuai dengan penggunaan alat potong
 Memahami pencekam-an benda kerja pada mesin.
 Memahami keselamat-an dan kesehatan kerja pada proses pe-mesinan.
 Menandai/ meng-gambar benda kerja sebelum pengerjaan.

c. Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.

V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas
• Alat potong
• Benda Kerja

VI. PENILAIAN
> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek




































RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1
Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Mengukur komponen
Indikator : Pemeriksaan komponen menggunakan alat ukur atau alat
pemeriksa yang sesuai untuk meyakinkan kelayakan
spesifikasi yang diizinkan dilakukan
Pertemuan Ke- : 7
Alokasi Waktu : 10 JP
________________________________________

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Siswa dapat Menggunakan alat-alat ukur sesuai prosedur
 Siswa dapat Memahami toleransi ukuran benda kerja
 Siswa dapat Memahami penggunaan spesifikasi alat-alat ukur yang digunakan.
 Siswa dapat Menggunakan alat-alat ukur sesuai spe-sifikasinya

II. MATERI AJAR
 Pengidentifikasian toleransi ukuran benda kerja
 Pengdentifikasian penggunaan spesifikasi alat-alat ukur yang digunakan.

III. METODE PEMBELAJARAN
a. Ceramah.
b. Tanya Jawab.
c. Pengerjaan Soal-soal latihan.
d. Praktek.

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal
 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
b. Kegiatan Inti
 Menggunakan alat-alat ukur sesuai prosedur
 Memahami toleransi ukuran benda kerja
 Memahami pengguna-an spesifikasi alat-alat ukur yang digunakan.
 Menggunakan alat-alat ukur sesuai spe-sifikasinya
c. Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.

V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas
• Alat potong
• Benda Kerja

VI. PENILAIAN
> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : XI/1
Standar Kompetensi : Bekerja Dengan Mesin Umum
Kompetensi Dasar : Menyetel dan merawat mesin
Indikator : Perawatan rutin dan penyetelan bagian yang di-perlukan
termasuk slide dan menyetel bagian collar, membersihkan
dan pelumasan dan hal lainnya yang diinginkan dilakukan.
Pertemuan Ke- : 8
Alokasi Waktu : 10 JP
________________________________________

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Siswa dapat Menyetel dan melumasi mesin
 Siswa dapat Memahami penyetelan dan pelumasan
 Siswa dapat Memahami cara mem-bersihkan mesin
 Siswa dapat Merawat dan menye-tel mesin

II. MATERI AJAR
 Penyetelan dan melumasi dilakukan berdasarkan pada prosedur operasi Standar Mesin secara tepat dibersihkan.

III. METODE PEMBELAJARAN
a. Ceramah.
b. Tanya Jawab.
c. Pengerjaan Soal-soal latihan.
d. Praktek.

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal
 Melakukan pre test dari materi pertemuan sebelumnya.
 Mengerjakan soal-soal pekerjaan rumah.
b. Kegiatan Inti
 Menyetel dan melumasi mesin
 Membersihkan mesin
 Memahami penyetelan dan pelumasan
 Memahami cara mem-bersihkan mesin
 Merawat dan menye-tel mesin
c. Kegiatan Akhir
 Evaluasi materi yang telah diberikan.
 Pemberian pekerjaan rumah.

V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
• Modul M7.5A
• Job Sheet
• Mesin perkakas

VI. PENILAIAN

> Tertulis
> Pengamatan
> Hasil Praktek

Tidak ada komentar:

Posting Komentar